Kabel STP
Kabel STP (Shielded Twisted Pair) merupakan salah satu media transmisi yang digunakan untuk membuat sebuah jaringan yang berbasis lokal atau biasa disebut LAN (Local Area Network). Sesuai namanya Shielded Twisted Pair berarti kabel pasangan berpilin atau terbelit dengan pelindung. Hampir sama dengan kabel UTP tapi kabel STP mempunyai selubung lagi yang menyelubungi ke 4 lilitan kabel di dalamnya. Fungsi lilitan dan kulit penyelubung ini adalah sebagai eleminasi terhadap induksi dan kebocoran.
Kabel UTP
Kabel UTP (Unshielded Twisted Pair) merupakan salah satu media transmisi yang paling banyak digunakan untuk membuat sebuah jaringan yang berbasis lokal atau biasa disebut LAN (Local Area Network). Sesuai namanya yaitu Unshielded Twisted Pair berarti kabel pasangan yang berpilin atau terbelit tanpa pelindung. Fungsi dari lilitan ini adalah sebagai eleminasi terhadap induksi dan kebocoran. kabel jenis banyak digunakan untuk membuat sebuah jaringan selain harganya yang tidah terlalu mahal, kabel ini juga mudah untuk memotongnya karena hanya mempunyai satu kulit penyelubung. oleh karena itu banyak orang yang menggunakan kabel jenis ini untuk membuat sebuah jaringan.
kali ini saya akan share bagaimana model kabel Straight dan bagaimana model kabel cross over,kapan digunakannya.
- Kabel StraightKabel dengan kombinasi ini digunakan untuk koneksi antar perangkat yang berbeda jenis, seperti antara komputer ke switch, komputer ke hub/bridge, router ke switch, router ke bridge dsb. kombinasi warnanya dapat kita lihat pada gambar berikut :
- Kabel Crossover
Kabel dengan kombinasi ini adalah diperuntukkan untuk koneksi peer to peer antara perangkat yang sejenis. Contohnya dari komputer ke komputer, dari komputer ke router, dari switch ke switch dan sebagainya.
- Kabel Straight
Untuk contoh pemakaiannya :
Jika ada 5 perangkat komputer yang akan dihubungkan ke satu switch/hub maka kabel yang digunakan untuk menghungunkan komputer ke perangkat switch/hub adalah kabel stright Through
Tapi jika anda hanya ingin menghubungkan satu pc ke pc yang lain (pc ke notebook, atau notebook ke notebook) makan anda seharusnya menggunakan kabel crossover
Ujung 1 dan Ujung 2 sama
- Putih Orange
- Orange
- Putih Hijau
- Biru
- Biru Putih
- Hijau
- Coklat Putih
- Coklat
- Tipe Cross
Ujung 1untuk Lebih Jelasnya silahkan di lihat gambar berikut!Sebelah kiri adalah straight dan yang kanan adalah cross
- Putih Orange
- Orange
- Putih hijau
- Biru
- Biru Putih
- Hijau
- Coklat Putih
Ujung 2
- Coklat
- Putih Hijau
- Hijau
- Putih Orange
- Biru
- Biru Putih
- Orange
- Coklat Putih
- Coklat
masing - masing gambar memiliki dua ujung
RJ 45
RJ 45 adalah konektor kabel Ethernet yang biasa digunakan dalam topologi jaringan komputer LAN maupun jaringan komputer tipe lainnya.
Konektor kabel RJ 45 Mediatech memiliki konfigurasi tiga macam, sesuai dengan perangkat yang ingin dihubungkannya
kalau sudah ada kabel harus mempelajari bagaimana proses data dan pengalamatannya
Baca juga artikel tentang Pengertian Subnetting IP
Dan supaya menyertakan Link Sumber ke halaman ini :
http://mikrotik5.blogspot.com/2014/02/peralatan-jaringan-dalam-dunia-internet.html.
Karena artikel ini Dilindungi oleh :
Terimakasih banyak atas kebaikan kalian! Salam Kompak Selalu.
@
Tagged @ Pengertian dasar